hari kedua saya prakerin di BLC TELKOM KLATEN saya akan sedikit meriview apa itu HTML.
HTML
Pengertian HTML Fungsi HTML dan Contoh HTML - Apa itu HMTL ? pengertian html adalah singkatan dari Hyper Text Markup Language sebuah bahasa pemrograman yang umum digunakan untuk membuat sebuah halaman website, dimana HTML ini bisa kita gunakan untuk menginput gambar, text, audio, video dan lainnya untuk membuat sebuah website. HTML adalah sebuah standar yang digunakan secara luas untuk menampilkan halaman web. Menggunakan tag-tag tertentu untuk menyatakan kode-kode yang harus ditafsirkan oleh browser agar halaman tersebut dapat ditampilkan di web browser.
Fungsi HTML
Fungsi dari HTML adalah digunakan untuk membuat sebuah halaman website dan juga menampilkan berbagai informasi yang di inputkan ke dalam html tersebut seperti gambar, teks, video, dan lainnya sehingga bisa di tempilkan melalui web browser. Selian itu HTML juga bisa digunakan untuk membuat sebuah link yang nantinya menuju ke sebuah halaman website lainnya dengan kode tertentu.Keterangan :
- <html> :Untuk memulai sebuah HTML
- <title>:Untuk memberi judul pada yang nantinya akan muncul di TabBrowser
- <head> : Untuk Bagian Header atau Atas
- </head>: Untuk Penutup Header dan diawali dengan garis miring "/"
- <body> : Untuk Bagian Body atau Isi dalam HTML
- </body>: Untuk Penutup/menutup Body dan diawali dengan garis miring "/"
- </html>: Untuk Menutup Sebuah HTML dan diawali juga dengan garis miring "/"
diatas merupakan kode-kode Dasar untuk membuat sebuah HTML
Dalam HTML juga ada Tag-tag tertentu untuk mendukung membuat sebuah website dibawah ini ada beberapa Tag dasar yang harus anda ketahui dalam HTML.
<h1> : ini adalah Tag Heading, yang berlevel 1, selain <h1> ada juga <h2>, <h3>, <h4>, <h5>, <h6>
<b> : (Bold) Fungsinya untuk membuat Huruf menjadi Tebal
<i> : (Italic) Fungsinya untuk membuat Huruf menjadi Miring
<u> : (Underline) Fungsinya untuk membuat dibawah huruf berisi garis
<p> : Untuk membuat sebuah Paragraf
<br> : untuk Membuat sebuah baris baru atau enter
<hr> : untuk membuat sebuah garis Horizontal
<center> : untuk membuat tulisan atau gambar berada di tengah-tengah
<img src="gambar-anda.jpg atau Url gambar anda"> : fungsinya untuk memasukan sebuah gambar
<body bgcolor="black"> : Fungsinya untuk memberi warna untuk background atau latar belakang dan "black" bisa diganti sesuai keinginan anda, misalnya "red", "yellow"
<font color="red"> : Untuk mengatur warna Text dan ditutup dengan </font>
<font size="12"> : untuk mengatur Ukuran Sebuah Text dan ditutup dengan </font>
<font face="arial"> : Untuk mengatur jenis Font atau Text yang akan digunakan
<marquee> : untuk membuat sebuah text ataupun gambar bergerak
syntax html
<!DOCTYPE html>
<html>
<title>HTML Tutorial</title>
<body>
<h1>This is a heading</h1>
<p>This is a paragraph.</p>
</body>
</html>
sumber :
syntax html
<!DOCTYPE html>
<html>
<title>HTML Tutorial</title>
<body>
<h1>This is a heading</h1>
<p>This is a paragraph.</p>
</body>
</html>
sumber :
sekian sharing dari saya tentang HTML semoga bermanfaat dan bisa di mengerti, terima kasih.
Wassalamualaikum Wr.Wb
0 komentar:
Posting Komentar